ROG Tahun 2025
Tentang Racana Orienteering Games
Gerakan Pramuka sebagai wadah pembinaan generasi muda, merupakan
organisasi kepanduan yang pendidikannya diarahkan pada pembentukan mental
dan kepribadian serta keterampilan, memiliki ciri khas dalam bentuk kegiatan
di alam terbuka. Kepramukaan bukanlah ilmu yang harus ditekuni dan dipelajari
secara formal, melainkan merupakan kegiatan di alam terbuka seperti yang
dilakukan oleh Bapak Pandu Dunia, Lord Baden Powell. Kegiatan ini bertujuan
untuk melakukan pengembaraan di alam bebas dengan interaksi yang akrab
antara orang dewasa dan anak didik layaknya kakak dan adik, yang menekankan
kesanggupan untuk saling menolong, bekerja sama, menjaga kesehatan, dan
mencapai kebahagiaan.
Gerakan Pramuka adalah salah satu organisasi kepanduan terbesar di
Indonesia yang memiliki tujuan utama untuk membentuk karakter pemuda yang
mandiri, berkepribadian, dan berakhlak mulia. Sejalan dengan tujuan ini,
Pendidikan Karakter (PDKMK) yang dicanangkan oleh Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia juga berfokus pada
pengembangan nilai-nilai karakter dalam diri peserta didik. PDKMK adalah
program pendidikan yang menekankan pada pengembangan nilai-nilai luhur
seperti kejujuran, tanggung jawab, kedisiplinan, dan kepedulian sosial, yang
diharapkan mampu membentuk generasi muda yang berintegritas dan
berkepribadiankuat.
Kegiatan Pramuka, dengan berbagai aktivitas yang mengutamakan kerja
sama, kemandirian, kedisiplinan, dan kepedulian sosial, merupakan wadah yang
sangat efektif dalam menanamkan nilai-nilai karakter tersebut. ROG VII tahun 2025 menjadi salah satu perwujudan dari Prinsip Dasar Kepramukaan dan
Metode Kepramukaan (PDKMK) dengan fokus pada aspek kegiatan
berkelompok, kerjasama, dan berkompetisi. Peserta diajak untuk menjalani
tantangan Orienteering dalam kelompok-kelompok, menghadirkan
pengalaman menarik dan menantang di Daerah Istimewa Yogyakarta. Melalui
ROG, tujuan utama adalah tidak hanya membentuk individu yang peduli dan
tanggap terhadap sesama, tetapi juga yang mampu menghadapi berbagai macam
situasi dengan kompeten.
Racana Orienteering Games, sebagai ajang pelatihan keterampilan
kepramukaan, menitikberatkan pada penggunaan komunikasi elektronik handy
talkie, lepas pasang Anchor, Orienteering di lingkungan alam Yogyakarta,
sambil memperkenalkan keindahan dan objek wisata lokal kepada peserta.
Lomba newsletter dan infografis menjadi sarana untuk mengekspos kegiatan
ROG dan kecantikan alam Yogyakarta melalui media digital. Dengan
diadakannya ROG VII tahun 2025, pramuka berharap dapat membentuk
generasi muda yang mampu beradaptasi dengan lingkungan alam, memiliki
keterampilan hidup di alam, serta rasa kepedulian dan kemampuan tanggap
terhadap sesama.
Gerakan Pramuka sebagai wadah pembinaan generasi muda, merupakan
organisasi kepanduan yang pendidikannya diarahkan pada pembentukan mental
dan kepribadian serta keterampilan, memiliki ciri khas dalam bentuk kegiatan
di alam terbuka. Kepramukaan bukanlah ilmu yang harus ditekuni dan dipelajari
secara formal, melainkan merupakan kegiatan di alam terbuka seperti yang
dilakukan oleh Bapak Pandu Dunia, Lord Baden Powell. Kegiatan ini bertujuan
untuk melakukan pengembaraan di alam bebas dengan interaksi yang akrab
antara orang dewasa dan anak didik layaknya kakak dan adik, yang menekankan
kesanggupan untuk saling menolong, bekerja sama, menjaga kesehatan, dan
mencapai kebahagiaan.
Gerakan Pramuka adalah salah satu organisasi kepanduan terbesar di
Indonesia yang memiliki tujuan utama untuk membentuk karakter pemuda yang
mandiri, berkepribadian, dan berakhlak mulia. Sejalan dengan tujuan ini,
Pendidikan Karakter (PDKMK) yang dicanangkan oleh Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia juga berfokus pada
pengembangan nilai-nilai karakter dalam diri peserta didik. PDKMK adalah
program pendidikan yang menekankan pada pengembangan nilai-nilai luhur
seperti kejujuran, tanggung jawab, kedisiplinan, dan kepedulian sosial, yang
diharapkan mampu membentuk generasi muda yang berintegritas dan
berkepribadiankuat.
Kegiatan Pramuka, dengan berbagai aktivitas yang mengutamakan kerja
sama, kemandirian, kedisiplinan, dan kepedulian sosial, merupakan wadah yang
sangat efektif dalam menanamkan nilai-nilai karakter tersebut. ROG VII tahun 2025 menjadi salah satu perwujudan dari Prinsip Dasar Kepramukaan dan
Metode Kepramukaan (PDKMK) dengan fokus pada aspek kegiatan
berkelompok, kerjasama, dan berkompetisi. Peserta diajak untuk menjalani
tantangan Orienteering dalam kelompok-kelompok, menghadirkan
pengalaman menarik dan menantang di Daerah Istimewa Yogyakarta. Melalui
ROG, tujuan utama adalah tidak hanya membentuk individu yang peduli dan
tanggap terhadap sesama, tetapi juga yang mampu menghadapi berbagai macam
situasi dengan kompeten.
Racana Orienteering Games, sebagai ajang pelatihan keterampilan
kepramukaan, menitikberatkan pada penggunaan komunikasi elektronik handy
talkie, lepas pasang Anchor, Orienteering di lingkungan alam Yogyakarta,
sambil memperkenalkan keindahan dan objek wisata lokal kepada peserta.
Lomba newsletter dan infografis menjadi sarana untuk mengekspos kegiatan
ROG dan kecantikan alam Yogyakarta melalui media digital. Dengan
diadakannya ROG VII tahun 2025, pramuka berharap dapat membentuk
generasi muda yang mampu beradaptasi dengan lingkungan alam, memiliki
keterampilan hidup di alam, serta rasa kepedulian dan kemampuan tanggap
terhadap sesama.
ROG Tahun 2025
Kategori Kompetisi
Kompetisi Racana Orienteering Games Tahun 2025 memperebutkan sebanyak 0 Kategori Kompetisi. Jadilah pemenang untuk salah satu kategori nya!
Syarat dan Ketentuan
Perlombaan
Mohon membaca dengan seksama seluruh isi syarat dan ketentuan sebelum melanjutkan penggunaan sistem dan berpartisipasi dalam perlombaan. Dengan mendaftar dan berpartisipasi dalam perlombaan, Anda menyatakan bahwa Anda telah memahami dan akan mematuhi seluruh aturan yang berlaku.
Detail syarat dan ketentuan

Rekap Jumlah Data Pendaftaran Kompetisi

ROG Tahun 2025
Timeline Kompetisi
Temukan waktu perlombaan pada menu ini. Pastikan anda tidak salah membaca tanggal dan atau bulan pada timeline kompetisi!
Racana Orienteering Games (ROG) VII 2025
ROG Tahun 2025
Berita Kompetisi
Segala informasi terkini dari panitia/penyelenggara bisa dilihat pada menu berikut ini!
ROG Tahun 2025
Informasi Unduhan
Dokumen tambahan untuk di unduh ada disini! Jika dokumen yang kamu cari tidak ditemukan, segera tanyakan kepada panitia penyelenggara.
Frequently Asked Qustions
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Suspendisse varius enim in eros elementum tristique.
Jangan ragu untuk Bertanya!
Kamu punya pertanyaan seputar kompetisi ini? atau kamu mempunyai kendali ketika menggunakan sistem ini? Hubungi kami di Telegram beriut ini!